MotoGP 2016 beberapa minggu lagi akan dimulai, persaingan panas yang terjadi musim lalu akan terus berlanjut di musim ini, diperkirakan suasananya akan memanas, seperti terlihat saat launching team Movistar Yamaha, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi tidak terlihat akrab, tidak seperti launching team tahun lalu. Susunan rider yang bakal meramaikan kemungkinan tidak akan banyak berubah, hanya beberapa rider yang berpindah team dan ada rookie dari kelas Moto2, yaitu Tito Rabat.
Berikut susunan tim dan rider MotoGP musim 2016 :
Movistar Yamaha MotoGP
99. Jorge Lorenzo
46. Valentino Rossi
Repsol Honda Team
93 Marc Marquez
26. Dani Pedrosa
Ducati Team
29. Andrea Iannone
4. Andrea Dovizioso
Monster Yamaha Tech 3
38. Bradley Smith
44. Pol Espargaro
OCTO Pramac Yakhnich
9. Danilo Petrucci
45. Scott Redding
Team Suzuki Ecstar
41. Aleix Espargaro
25. Maverick Vinnales
LCR Honda
35. Cal Crutchlow
Marc VDS
43. Jack Miller
53. Tito Rabat
Aprilia Racing Team Gresini
6. Stefan Bradl
19. Alvaro Bautista
Aspar MotoGP Team
50. Eugene Laverty
68. Yonny Hernandez
Avintia Racing
8. Hector Barbera
76. Loris Baz
No comments:
Post a Comment